Saumlaki, 2 Desember 2025
Bertempat di Ruang Command Center, Ketua Pengadilan Negeri Saumlaki bersama para hakim mengikuti Kegiatan Pertemuan Rutin Sarasehan Interaktif (Perisai) Episode Ke-12 secara daring dengan Topik Tinjauan Pembaharuan KUHAP: “Das Sollen Peran Pengadilan Dalam Sistem Peradilan Pidana.
Kegiatan PERISAI Episode Ke-12 kali ini diisi oleh narasumber Ketua Kamar Pidana Mahkamah Agung RI, YM. Dr. Prim Haryadi., S.H., M.Hum. dan Wakil Menteri Hukum RI, Prof. Dr. Edward Omar Sharif Hiariej., S.H., M.Hum. dan dipandu oleh Dodik Setyo Wijayanto, S.H., Hakim Yustisial Mahkamah Agung RI.
BERITA TERKAIT
- Undangan Sosialisasi Petunjuk Teknis Pelaksanaan, Penyusunan Dan Penyampaian Laporan Pengawasan Dan Pengendalian Barang Milik Negara Semester Ii Dan Tahunan Tahun 2025 Dan Siman V2 Secara Daring (zoom Meeting)
- Pelaksanaan, Penyusunan Dan Penyampaian Laporan Pengawasan Dan Pengendalian Barang Milik Negara Semester Ii Dan Tahunan 2025
- Bantuan Biaya Sewa Rumah Dinas Dan Transportasi Bagi Hakim Dan Hakim Ad Hoc Di Lingkungan Mahkamah Agung Dan Badan Peradilan Yang Berada Di Bawahnya
- Seleksi Terbuka Calon Hakim Konstitusi Dari Unsur Mahkamah Agung Ri Tahun Anggaran 2026
- Pemesanan Dan Pembelian Pakaian Dinas Seragam Batik Mahkamah Agung (pdsbma) Pada Koperasi Pusat Mahkamah Agung
- Pengumuman Hasil Seleksi Calon Host Podcast Ditjen Badilum (PODIUM)
- Maintenance Aplikasi SIMETRI
- Undangan Sosialisasi Asuransi Mandiri Inhealth bagi Anggota IKAHI. Senin, 5 Januari 2026.
- Survei Layanan Ruang Tamu Virtual (RTV)
- Survei Aplikasi Badilum Learning Center (BLC)





